Apple kembali mengguncang dunia dengan meluncurkan pc tabletnya yang bernama IPad. IPad sendiri dibanderol seharga $699. IPad dirancang untuk dapat melakukan berbagai aplikasi, antara lain :
1. Browsing, dengan dengan tampilan potrait ataupun landscape pada layar sentuh dengan ukuran yang besar, maka menjelajah dunia maya hanya cukup dengan menjentikkan jari.
2. Mail, dengan IPad maka menulis email dan menerima email dapat dilakukan dengan mudah. Dengan layar sentuh yang dimiliki IPad, mengetikkan email dengan sentuhan jari dengan tampilan layar qwerty.
3. Photo, menampilkan photo dengan tampilan yang tidak biasa. Photo dapat ditampilkan dengan jernih sekali karena didukung oleh screen LED pada IPad. Photo juga dapat ditampilkan dengan secara slideshow ataupun satu demi satu.
4. Video, dengan didukung layar beresolusi tinggi yaitu 9.7 inchi, membuat IPad adalah gadget terbaik untuk menonton video berkualitas High Definition, video music, ataupun TV,dll.
Referensi : www.apple.com
Tidak ada komentar:
Posting Komentar